BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH "BIAS"

Kudus, 15-November-2016.

Dalam rangka pemberian Vaksin kepada santri-santri, MI NU TBS Kudus menyelenggarakan BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah) yang di bantu dari UPT Puskesmas Purwosari.

Pemberian Vaksin diberikan kepada seluruh santri kelas 1-3. Diharapkan dg terselenggaranya kegiatan ini, dengan tujuan agar mendapatkan perlindungan (kekebalan) dari penyakit infeksi yang dapat dicegah dengan imunisasi (PD3I).
Pemberian Vaksin kepada santri MI NU TBS Kudus


Panitia UPT Puskesmas Purwosari :
1. Bp. Sugeng
2. Ibu. Dyna
3. Ibu. Siti Maslikhah
4. Ibu. Titin
5. Ibu. Nunuk
6. Ibu. Santi
7. Ibu. Mas'asah
8. Ibu. Susianti

Setelah proses Vaksinasi
Kegiatan ini dilaksanakan pukul 07.30 s/d 09.00 WIB. Imunisasi yang diberikan pada BIAS ada tiga jenis yaitu: (1.)   Campak pada anak kelas I (2.)   DT pada anak kelas I (3.)   TT pada anak kelas II dan III

Panitia Pelaksana BIAS UPT Puskesmas Purwosari


Komentar